Cara membuat recent posts per labels ini beda seperti pembuatan recent post lainnya, yang menampilkan semua labels.
Jika kita blogwalking di search engine seperti google, kita biasanya menemukan recent posts yang menggunakan menu drop down untuk pemilihan kategori nya, mungkin karena pege one sudah di kuasai para master SEO kali yaa :D
tapi kali ini saya akan menampilkan benar-benar per labels
untuk di tempel pada sidebar anda. Recent posts per labels ini banyak sekali fungsinya, terutama buat kemudahan pengunjung dalam blog kita yang tidak mau repot-repot lagi melihat sitemap blog kita.
Oke langsung saja kita praktek. tapi sebelum copas kode di bawah ini, silahkan edit dulu beberapa varian kata dan angka yang saya beri warna merah untuk anda setting ( lihat pada bagian paling bawah skrip ).
Silahkan letakkan kode diatas pada gadget anda (HTML/JavaScript),
untuk spesifikasi penambahan Gadget :
1.<script>var numposts = 7 => menampilkan jumlah posting yang akan di tampilkan
2.var showpostdate = false => ubah dengan true, jika ingin menampilkan tanggal posting
3.var showpostsummary = true => ubah dengan false, jika tidak ingin menampilkan tulisan Read More (Jika anda memilih tanpa deskripsi artikel_point nomor 4)
4.true; var numchars = 50; </script> => Jumlah deskripsi artikel yang akan di tampilkan, pilih 0 (nol) jika tidak ingin menampilkan sama sekali
5.NAMABLOGANDA.blogspot.com/feeds/posts/default/-/Nama Label anda?orderby => ubah dengan nama blog dan label anda
6.NAMABLOGANDA.blogspot.com/search/label/Nama Label anda => lakukan hal yang sama dengan poin nomor 5
Oke, begitulah sharing cara membuat recent posts per labels dari saya. Semoga berhasil & selamat mencoba
Jika kita blogwalking di search engine seperti google, kita biasanya menemukan recent posts yang menggunakan menu drop down untuk pemilihan kategori nya, mungkin karena pege one sudah di kuasai para master SEO kali yaa :D
tapi kali ini saya akan menampilkan benar-benar per labels
untuk di tempel pada sidebar anda. Recent posts per labels ini banyak sekali fungsinya, terutama buat kemudahan pengunjung dalam blog kita yang tidak mau repot-repot lagi melihat sitemap blog kita.
Oke langsung saja kita praktek. tapi sebelum copas kode di bawah ini, silahkan edit dulu beberapa varian kata dan angka yang saya beri warna merah untuk anda setting ( lihat pada bagian paling bawah skrip ).
<script type='text/javascript'>
//credit to hoctro
function rp(json) {
document.write('<ul>');
for (var i = 0; i < numposts; i++) {
document.write('<li>');
var entry = json.feed.entry[i];
var posttitle = entry.title.$t;
var posturl;
if (i == json.feed.entry.length) break;
for (var k = 0; k < entry.link.length; k++) {
if (entry.link[k].rel == 'alternate') {
posturl = entry.link[k].href;
break;
}
}
posttitle = posttitle.link(posturl);
var readmorelink = "(Read)";
readmorelink = readmorelink.link(posturl);
var postdate = entry.published.$t;
var cdyear = postdate.substring(0,4);
var cdmonth = postdate.substring(5,7);
var cdday = postdate.substring(8,10);
var monthnames = new Array();
monthnames[1] = "Jan";
monthnames[2] = "Feb";
monthnames[3] = "Mar";
monthnames[4] = "Apr";
monthnames[5] = "May";
monthnames[6] = "Jun";
monthnames[7] = "Jul";
monthnames[8] = "Aug";
monthnames[9] = "Sep";
monthnames[10] = "Oct";
monthnames[11] = "Nov";
monthnames[12] = "Dec";
if ("content" in entry) {
var postcontent = entry.content.$t;
} else if ("summary" in entry) {
var postcontent = entry.summary.$t;
} else
var postcontent = "";
var re = /<\S[^>]*>/g;
postcontent = postcontent.replace(re, "");
document.write(posttitle);
if (showpostdate == true) document.write(' - ' + monthnames[parseInt(cdmonth,10)] + ' ' + cdday);
if (showpostsummary == true) {
if (postcontent.length < numchars) {
document.write(postcontent);
} else {
postcontent = postcontent.substring(0, numchars);
var quoteEnd = postcontent.lastIndexOf(" ");
postcontent = postcontent.substring(0,quoteEnd);
document.write('<br>');
document.write(postcontent);
document.write('</br>');
document.write('...' + readmorelink);
}
}
document.write('</li>');
}
document.write('</ul>');
}
</script>
<script>var numposts = 7; var showpostdate = false; var showpostsummary = true; var numchars = 50; </script>
<script src="http://NAMABLOGANDA.blogspot.com/feeds/posts/default/-/Nama Label anda?orderby=published&alt=json-in-script&callback=rp">
</script><br />
<a href="http://NAMABLOGANDA.blogspot.com/search/label/Nama Label anda">Other Posts >></a>
Silahkan letakkan kode diatas pada gadget anda (HTML/JavaScript),
untuk spesifikasi penambahan Gadget :
= Masuk ke Dasbor => Rancangan => Elemen Laman => Tambah Gadget (Pilih posisi sesuka anda) => pilih HTML/JavaScript => paste kode diatas => Klik Simpan => Selesai
Ubah tulisan yang berwarna merah:
1.<script>var numposts = 7 => menampilkan jumlah posting yang akan di tampilkan
2.var showpostdate = false => ubah dengan true, jika ingin menampilkan tanggal posting
3.var showpostsummary = true => ubah dengan false, jika tidak ingin menampilkan tulisan Read More (Jika anda memilih tanpa deskripsi artikel_point nomor 4)
4.true; var numchars = 50; </script> => Jumlah deskripsi artikel yang akan di tampilkan, pilih 0 (nol) jika tidak ingin menampilkan sama sekali
5.NAMABLOGANDA.blogspot.com/feeds/posts/default/-/Nama Label anda?orderby => ubah dengan nama blog dan label anda
6.NAMABLOGANDA.blogspot.com/search/label/Nama Label anda => lakukan hal yang sama dengan poin nomor 5
Oke, begitulah sharing cara membuat recent posts per labels dari saya. Semoga berhasil & selamat mencoba
Review:
Judul | Cara membuat recent posts per labels |
Deskripsi | Cara membuat recent posts per labels ini beda seperti pembuatan recent post lainnya, yang menampilkan semua labels. Jika kita blogwalking ... |
Author | Unknown |
Author Rating |
4/
5 Suara Dari 1001 Ulasan
|
Dapatkan artikel menarik lainnya : Klik disini
6 komentar sudah masuk. Silahkan menambahkan tanggapan lain...
Bos...ane newbie nh sorry mau tanya cara buat label gimana??
atau menu seperti home dll.
Makasih mudah-mudahan ilmunya bisa berguna..ane tunggu...nh!!
@Terexoh kalo itu ente tinggal msuk ke dasbor => rancangan => elemen laman => trus klik Tambah Gadget di bawah header / judul blog => pilih "Label", lalu isi deh link sm judul disitu. klo mau bikin gadget diatas header, ente tinggal baca di http://caraonline.blogspot.com/2011/04/cara-cepat-menambah-elemen-widgetgadget.html
coba label bisa di scroll down yah -__-"
ada-ada aja: bisa kok gan, tinggal masukkan sedikit skrip..
ok dech bos saya coba dulu ya? siapa tahu berhasil nanti
mantap kang